VISI dan MISI SMA NEGERI 2 PLAYEN

VISI MISI DAN TUJUAN SEKOLAH

SMA NEGERI 2 PLAYEN

  1. Visi SMA Negeri 2 Playen 

Berprestasi, berbudaya berlandaskan iman dan takwa

  • Misi SMA Negeri 2 Playen

Misi SMA Negeri 2 Playen adalah sebagai berikut:

  1. Mengoptimalkan perencanaan pembelajaran yang mengintegrasikan pengelolaan dan pemeliharaan- diganti dengan pelestarian lingkungan hidup; 
  2. Mengoptimalkan proses pembelajaran dan layanan bimbingan konseling dengan metode dan  model dengan mengintegrasikan pengelolaan dan pemeliharaan lingkungan hidup;
  3. Mengembangkan potensi akademik dan bakat peserta didik dalam pengembangan diri bidang olahraga dan seni budaya secara efektif;
  4. Mengoptimalkan pemenuhan sarana prasarana pendukung yang ramah lingkungan;
  5. Membiasakan budaya hidup bersih, antikorupsi, antinarkoba yang berwawasan lingkungan.
  6. Menumbuhkan budaya meneliti dan jiwa kewirausahaan
  7. Mengoptimalkan pembiasaan pelaksanaan ibadah.
  • Tujuan SMA Negeri 2 Playen

Tujuan SMA Negeri 2 Playen adalah sebagai berikut :

  1. Meningkatkan kemampuan akademik peserta didik sehingga dapat menyelesaikan semua Kompetensi Dasar yang ditentukan. (PROSES DAN ISI)
    1. Meningkatkan capaian nilai Ujian Nasional;
    1. Menyiapkan peserta didik untuk melanjutkan ke pendidikan yang lebih tinggi; (SKL)
    1. Mengembangkan bakat dan potensi peserta didik melalui program pengembangan diri dan program Kelas Khusus Olahraga; (SKL)
    1. Menyiapkan peserta didik untuk mengikuti kompetisi pada setiap lomba di tingkat daerah, nasional maupun internasional; (SKL)
    1. Mengembangkan karakter peserta didik yang cerdas, terampil, dewasa, mandiri dan sadar lingkungan; (skl)
    1. Mewujudkan sarana prasarana pendukung dalam proses pembelajaran; SARPRA
    1. Meningkatkan kemampuan pendidik dan tenaga kependidikan dalam perkembangan informasi, komunikasi dan teknologi yang berwawasan lingkungan; (PTK)
    1. Meningkatkan tata kerja yang sinergi dari berbagai komponen sehingga dapat memberikan pelayanan dengan hati nurani yang cepat, akurat, akuntabel, berbudaya dan berkarakter baik; (PENGELOLAAN)
    1. Menjaga hubungan kerjasama dengan berbagai pemangku kepentingan dan lembaga lain yang dapat menunjang kelancaran program sekolah yang berwawasan lingkungan; (PENGELOLAAN)
    1. Membiasakan warga sekolah  hidup bersih, gemar membaca, antikorupsi, antinarkoba, dan berwawasan lingkungan; (SKL,PTK)
    1. Menumbuhkan budaya meneliti dan jiwa kewirausahaan peserta didik dengan memperhatikan kearifan lokal. (SKL)
    1. Meningkatkan pelaksanaan ibadah dan menerapkan nilai-nilai religius dalam kehidupan sehari-hari (SKL)